Penutupan Bulan Wiki Perempuan

YouTube

Bulan Wiki Perempuan adalah serangkaian kegiatan kontribusi di proyek Wikimedia mengenai topik perempuan. Kegiatan ini hadir untuk memperbaiki bias gender tersebut agar proyek Wikimedia tetap menjadi sumber informasi yang inklusif. Bulan Wiki Perempuan diadakan selama bulan Maret 2022 secara daring dalam rangka memperingati Hari Perempuan Internasional yang jatuh pada 8 Maret. Bulan Wiki Perempuan merupakan

[PKO] Wiki Suku

Wiki Suku merupakan kompetisi menulis di Wikipedia bahasa Minangkabau Tema kompetisi adalah suku bangsa di Indonesia Selengkapnya: https://min.wikipedia.org/wiki/Wikipedia:Wiki_Suku

[PKO] Wiki Pabukon

Wiki Pabukon merupakan kompetisi uji baca di Incubator Wikisource bahasa Sunda Selengkapnya: https://meta.wikimedia.org/wiki/Kompetisi_Wikipabukon

[PKO] WikiPusaka

WikiPusaka merupakan kompetisi menulis di Wikipedia bahasa Jawa Tema kompetisi adalah warisan budaya takbenda di Yogyakarta, Jawa Tengah, dan Jawa Timur Selengkapnya: https://jv.wikipedia.org/wiki/Wikip%C3%A9dia:WikiTeroka4.0

[PKO] Wiki Molamahu

Wiki Molamahu merupakan kompetisi menulis di Wikikamus bahasa Gorontalo Selengkapnya: https://gor.wiktionary.org/wiki/Wikikamus:Wiki_Molamahu

[PKO] WikiMekar

WikiMekar merupakan kompetisi menulis di Wikipedia bahasa Sunda Tema kompetisi adalah wilayah administratif di provinsi Jawa Barat dan Banten

[KMN] Hibah Buku dan Dukungan Komunitas

Hibah Buku adalah program bulanan berupa pemberian buku referensi kepada para sukarelawan proyek Wikimedia untuk menyunting sebanyak 30.000 bita di Wikipedia. Selengkapnya: https://meta.wikimedia.org/wiki/Wikimedia_Indonesia/Hibah_Buku Dukungan Komunitas adalah program yang menyediakan berbagai