
- This event has passed.
Penutupan Bulan Wiki Perempuan
31/03/2022 @ 16:00 - 17:00 WIB
Bulan Wiki Perempuan adalah serangkaian kegiatan kontribusi di proyek Wikimedia mengenai topik perempuan. Kegiatan ini hadir untuk memperbaiki bias gender tersebut agar proyek Wikimedia tetap menjadi sumber informasi yang inklusif. Bulan Wiki Perempuan diadakan selama bulan Maret 2022 secara daring dalam rangka memperingati Hari Perempuan Internasional yang jatuh pada 8 Maret. Bulan Wiki Perempuan merupakan kolaborasi antara Wikimedia Indonesia, Kedutaan Swedia, dan Wikimedia Swedia.
Terima kasih atas partisipasi teman-teman dalam Bulan Wiki Perempuan!